"Barangsiapa yang mandi pada hari Jumat, lalu segera pergi (ke masjid) dengan berjalan kaki: tidak naik kendaraan, (dan setibanya di masjid) ia mendekat dengan imam, lalu mendengarkan khotbah dan tidak melakukan perbuatan yang sia-sia, maka (pahala) pada setiap ayunan langkah kakinya,
mulai dari rumah hingga masjid adalah seperti (pahala ibadah) selama satu tahun sambil berpuasa dan melaksanakan qiyamulail." (HR Ahmad dan Baihaqi)
Sabtu, 06 Februari 2010
Hikmah Hari Jum'at
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar